TUTORIAL MEMANIPULASI HEWAN DI PHOTOSHOP
1.
Pertama
tama buka aplikasi PHOTOSHOP nya, saya menggunakan versi CC 2015.5
2.
Kemudian
pilih FileàOpen
gambar yang ingin di manipulasi.
3.
Pilih
gambar yang diinginkan.
4.
Saya
memilih gambar yang terdapat orangnya, dan saya ingin menghilangkan orang itu
dengan cara pilih menu Spot Healing Brush Tool lalu blok kearah orang itu.
5.
Lalu
hasilnya seperti ini.
6.
Kemudian
Open gambar lagi objek orangnya.
7.
Jika
ingin menghapus backgroundnya pilih menu Quick Selection Tool dan blok yang
ingin dicrop
8.
Kemudian
klik CTRL dan drag menggunakan Mouse kearah gambar yang pertama tadi.
9.
Jika
sudah maka seperti ini, rapikan crop dengan menghapus sisanya dengan menu Erase
tool
10.
Jika
sudah maka seperti ini, dan jangan lupa kasih efek blur ke bagian pojok pojok
gambar agar tidak terlihat editan
11.
Jika
sudah diblur maka hasilnya seperti ini.
12.
Kemudian
kita ingin membuat shadow dengan cara pilih menu Brush Tool
13.
Ubah
Opacitiynya menjadi tipis atau 10-30%an dan gambar atau lukis kearah yang
sekiranya terdapat bayangan.
14.
Sudah
selesai hasilnya seperti berikut
15.
Jika
ingin lebih nyata ubah Brightness dan contrassnya
0 Komentar